(0362) 3302024
dlh@bulelengkab.go.id
Dinas Lingkungan Hidup

PENYEMPROTAN DISINFEKTAS DENGAN ECO ENZYME DI KELURAHAN PENARUKAN

Admin dlh | 08 September 2020 | 309 kali

Giat DLH

Sobat Lingkungan........
Senin 7 September 2020, Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Buleleng melaksanakn tugas penyemprotan desinfektan di Kelurahan penarukan Kecamatan Buleleng kabupaten Buleleng. Penyemprotan desinfektan kali ini, DLH Buleleng menggunakan cairan Eco Enzyem yang terbuat sampah organik yang telah di campur dengan molase dan dipermentasi selama 3 bulan.

Kegiatan penyemprotan dapat kami laporkan sebagai berikut :

  • Penyemprotan dikoordinasi oleh Kasi Kerusakan Lingkungan (Putu Juwita, SE) dan diikuti oleh 4 orang staf (Putu Kusbari Supriadi, Komang Budayasa, Putu Abi Mantara dan Putu Budiarta).
  • Wilayah penyemprotan meliputi : Lingkungan Penarungan, Ketewel, Sedayu dan Satria di Kelurahan Penarukan
  • Penyemprotan bertujuan untuk memutus rantai penyebaran Covid-19

 

Semeton,... Mari kita jaga kesehatan dengan menerapkan PHBS (Pola Hidup Bersih dan Sehat), Gunakan masker disetiap aktifitas dalam maupun luar ruangan. taati protokol kesehatan  yang telah berlaku.
Salam Sehat.

 

 

(De42)