Giat DLH
Hari ini Senin, 9 Juni 2020 KABID PS-LB3 Dewa Ketut Armika,Kasi pengurangan Kadek Hadi Saputra dan Penyuluh Lingkungan I Ketut witama melaksanakan Pembinaan dan koordinasi dengan Kepala Desa Pemaron (Putu Mertayasa) dan penjajagan langsung ke lapangan terkait pendataan timbulan dan pengelolaan sampah untuk memenuhi data Sampah terkelola melalui Tpst terkait Pemenuhan Jakstrada.
Ada beberapa hal yang dapat dilaporkan sebagai berikut:
1. koordinasi langsung terkait pendataan timbulan dan pengelolaan sampah.
2. Disampaikan kepada kepala Desa melakukan pengelolaan sampah dengan pola pemilahan dari sumbernya / Dari rumah tangga.
3. Sampah yg terangkut 12 m3/hari. Hasil pemilahan 7 kg/hari(plastik bentokan)
4.bank sampah akan digiatkan kembali melalui BSI yang sudah dibentuk dari tahun 2016