Giat DLH
Rabu, 13 Mei 2020. Kondisi TPA Bengkala atas data yang kami ambil dari petugas TPA dapat rumuskan Timbulan Sampah yang masuk ke TPA sebelum Pandemi Covid terhitung tanggal 1-30 Maret 2020 dg sumber sampah yg diangkut oleh petugas DLH dan masing2 kawasan desa 426 M3/hr. Turun pada bulan April menjadi 403 M3/hari. Akan terjadi kenaikan dr maret - mei pertgl 1-13 ini sudah berkisar 347 M3/hr krn mulai tgl ini pembatasan aktivitas pasar, toko dr jam 06.00 - 18.00 wita.
Faktor penyebab :
1. Masyarakat masih selalu tetap d rumah dan pembatasan kegiatan.
2. WFH (Work From Home) / Bekerja dari rumah
3. DLH selalu melaks KIE mengacu Pergub 47/2019 tentang PS Berbasis Sumber.