Giat DLH
Kegiatan Analisis Sampel Uji Air Sungai Daya di UPTD Laboratorium Lingkungan Hidup, Rabu, 22 Januari 2020. Ada beberapa hal yang dilaporkan:
1. Tujuan analisis adalah untuk mengetahui kualitas air Sungai Daya pada musim hujan.
2. Sampel uji dianalisis oleh tenaga teknis UPTD Laboratorium Lingkungan Hidup Kab. Buleleng.
3. Parameter Uji Total Suspended Solids (TSS) dan Total Dissilved Solids (TDS) sudah dilakukan dengan metode Standar Nasional Indonesia (SNI) dan harapannya semua parameter uji lainnya bisa dikerjakan dengan metode yang sama sehingga UPTD Laboratorium Lingkungan Hidup Kab. Buleleng segera bisa terakreditasi. Salah satu syarat laboratorium terakreditasi adalah metode yang digunakan harus sesuai SNI.